Hoddle: Chelsea Akan Kalahkan Arsenal 2-1
Editor Bolanet | 2 Agustus 2015 11:10
Community Shield merupakan pertandingan yang mempertemukan juara Premier League dengan kampiun FA Cup musim lalu. Bukan hanya itu, pertandingan ini juga merupakan tanda dibukanya kompetisi Premier League.
Sulit memprediksi siapa yang bakal unggul pada pertemuan kali ini. Namun bagi Hoddle, anak asuh Jose Mourinho akan mengalahkan pasukan Arsene Wenger dengan skor tipi 2-1.
Akan ada lebih banyak intensitas dan tempo untuk pertandingan Community Shield nanti. Itu selalu sulit, tapi saya jagokan Chelsea menang 2-1, mereka terlihat kuat, yakinnya.
Sebagai informasi, laga yang akan digelar di Wembley ini akan disiarkan langsung oleh salah satu TV swasta, SCTV hari ini pada pukul 21.00 WIB.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Jamin Remy Satu Tempat di Tim Utama Chelsea
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:26 -
Cahill: Aneh Rasanya Harus Melawan Cech
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:24 -
Cahill: Hasil Lawan Arsenal Tak Pengaruhi Chelsea Awali Musim
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:08 -
Duo Manchester Edan di Bursa Transfer, Chelsea Sulit Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 21:02 -
Zouma Optimis Chelsea Bisa Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 18:21
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39