Hina Guardiola, Toure Murka dengan Sang Agen
Editor Bolanet | 22 September 2016 07:33
Toure disebut merasa marah dengan pernyataan keras dari Dimitri Seluk, yang menyudutkan Josep Guardiola, manajer yang memutuskan untuk membekukannya di tim inti The Citizens, menurut The Mirror.
Pemain bergaji 200.000 poundsterling per pekan itu sudah tahu bahwa karirnya di Etihad tidak lama lagi akan berakhir, namun ia marah dengan tindakan sang agen, yang diklaim sudah melakukan terlalu jauh dengan mengkritik Guardiola secara terbuka.
Dipercaya bahwa Toure sendiri tidak mendapat pemberitahuan atau peringatan apapun sebelum Seluk menuding Guardiola 'menusuk' Manuel Pellegrini, manajer City sebelumnya, dari belakang.
Guardiola lantas bersumpah bahwa ia tidak akan memainkan Toure di City lagi, kecuali sang agen meminta maaf.
City sendiri baru saja meraih kemenangan 2-1 atas Swansea City di Piala Liga semalam, dan memastikan diri maju ke babak 16 besar untuk menghadapi Manchester United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Persilahkan Yaya Toure Pergi
Liga Inggris 21 September 2016, 23:58 -
Guardiola Menyamar Demi Intai Potensi Eks Bek Barca
Liga Champions 21 September 2016, 21:32 -
Agen Yaya Toure Ancam Akan Bongkar Rahasia Kelam Guardiola
Liga Inggris 21 September 2016, 20:56 -
Guardiola Harus Buktikan Diri Tangani Zaragoza Atau Sunderland
Liga Inggris 21 September 2016, 20:31 -
'Guardiola Hanya Sukses Karena Messi'
Liga Spanyol 21 September 2016, 20:05
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39