Higuain Diprediksi Bakal Jadi 'RVP' Baru Arsenal
Editor Bolanet | 30 Juni 2013 05:00
Spekulasi transfer Higuain dari Real Madrid terus berkembang, di mana bandrol sekitar €30 juta disebut telah ditawarkan pihak Emirates Stadium kepada Los Blancos. Kendati terus melakukan negosiasi, namun kesepakatan di antara kedua pihak diyakini segera terwujud.
Kabar kehadiran Higuain di skuad Arsene Wenger pun mengundang banyak prediksi, di antaranya adalah komentar dari eks penggawa tersebut. Menurut Ardiles, kehadiran striker 25 tahun itu bakal mengobati kerinduan kubu Arsenal akan sosok Van Persie, yang awal musim lalu hengkang ke Manchester United.
Apakah akan sebagus Van Persie? Tentu saja ia mampu, sebagus itulah Higuain, tegas Ardiles yakin.
Anda ingat ketika Van Persie baru tiba, ia belum besar, tidak mendadak muncul menjadi pemain terbaik, semuanya butuh waktu. Namun saat itu ia lebih muda, sedangkan Higuain sudah lebih berpengalaman. [initial]
(gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco Beri Nama 'Messi' Untuk Labrador Peliharaannya
Liga Spanyol 29 Juni 2013, 20:50 -
Tujuh Tahun Penantian Madrid Untuk Ancelotti Terbayarkan
Liga Spanyol 29 Juni 2013, 20:20 -
Arbeloa Balas Sindiran Benitez Kepada Mourinho
Liga Spanyol 29 Juni 2013, 19:30 -
Pirlo Kembali Masuk Agenda Reuni Ancelotti
Liga Spanyol 29 Juni 2013, 18:51 -
Casillas Rela Posisinya Digeser Diego Lopez
Liga Spanyol 29 Juni 2013, 15:29
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39