Hiddink Tegaskan Tak Punya Masalah Dengan Ronald Koeman
Editor Bolanet | 27 Februari 2016 11:28
Hiddink dan Koeman akan bertemu akhir pekan ini saat The Blues mengunjungi markas Soton, St Mary's di lanjutan Premier League.
Hubungan Hiddink dan Koeman memang sempat dikabarkan memanas pada dua tahun lalu, tepatnya saat federasi sepakbola Belanda menawari Hiddink sebagai pelatih kepala Belanda, sementara Koeman 'hanya' ditawari sebagai asisten Hiddink.
Pekerjaan sebagai pelatih Belanda bukan hanya kesalahpahaman antara kami berdua. Jadi ini tak ada hubungannya dengan saya atau dengannya tentang hal itu. Ini adalah kebijakan federasi, itu tak ada hubungannya dengan kami, ujarnya.
Kami punya waktu yang indah bersama bila anda melihat catatan kami, sehingga tak ada banyak keributan yang terjadi. Kami bersama pada '86-89' kami meraih trofi dan menjuarai Piala Eropa, sehingga tak ada perdebatan saat anda memiliki kesuksesan seperti ini, tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Minta Chelsea Jujur Soal Conte
Liga Inggris 26 Februari 2016, 22:36 -
Pato: Saya Ingin Bermain di Depan Fans Chelsea
Liga Inggris 26 Februari 2016, 22:00 -
Chelsea Lakukan Manuver Dekati Cavani
Liga Inggris 26 Februari 2016, 19:40 -
Hobi Pecat, Kluivert Sebut Chelsea Mulai Kehabisan Pilihan Pelatih
Liga Inggris 26 Februari 2016, 16:45 -
Kluivert: Hiddink Sudah 'Normalkan' Chelsea
Liga Inggris 26 Februari 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39