Hiddink Soroti Lemahnya Penyelesaian Akhir Chelsea
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 09:34
Chelsea memang sempat unggul cepat lewat gol Kenedy saat pertandingan baru berjalan satu menit. Gol dari Kenedy itu memompa semangat The Blues sebelum digandakan oleh Diego Costa. Norwich sendiri akhirnya memperkecil kedudukan lewat Nathan Redmond di babak kedua.
Meskipun mampu meraih tiga poin dan melanjutkan catatan tak terkalahkan mereka di Premier League dalam beberapa laga terakhir sejak diambil alih Guus Hiddink, namun pelatih asal Belanda itu masih kurang puas.
Kami sekarang sudah menang beberapa pertandingan beruntun di mana itu tentu memberi kami kepuasan, ujarnya.
Tapi saat saya melihat pertandingan, kami sedikit ceroboh dengan penyelesaian akhir kami. Kami memulai lewat gol indah Kenedy. Setelah itu kami memiliki beberapa opsi untuk mencetak gol kedua di babak pertama sebelum akhirnya melakukannya di akhir babak pertama, tapi sebelum itu kami seharusnya sudah membunuh permainan, tambahnya.
Saya senang dengan hasilnya, tapi saya selalu ingin mengkritisi bagaimana kami bisa tak memaksimalkan peluang itu secepatnya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Puji Jiwa Petarung Willian
Liga Inggris 1 Maret 2016, 21:54 -
Tak Seperti Awal Musim, Chelsea Sudah Kembali Menakutkan
Liga Inggris 1 Maret 2016, 18:14 -
Crooks: Ivanovic Gemilang, Chelsea Tak Lagi Butuh Terry
Liga Inggris 1 Maret 2016, 15:20 -
Conte Minta Chelsea Pekerjakan Adiknya
Liga Inggris 1 Maret 2016, 12:15 -
Madrid Akan Coba Datangkan Cesc Fabregas
Liga Inggris 1 Maret 2016, 10:59
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39