Hiddink Puji Kombinasi Ivanovic dan Terry
Editor Bolanet | 1 Maret 2016 08:02
Ivanovic terpaksa dimainkan sebagai bek sentral, usai kapten John Terry mengalami cedera hamstring dan harus absen selama beberapa pekan untuk memulihkan diri.
Mereka mampu mengemban tugas tersebut dan tentu saja ini bukan hal baru untuk Ivanovic, bermain di posisi tersebut. Saya sempat melihat ia bermain sebagai bek tengah di Lokomovic Moscow dan ia melakukannya dengan baik, tutur Hiddink pada laman resmi klub.
Ia bisa bermain di kanan atau kiri dan dengan Cahill ia membuat kombinasi yang bagus. Mereka bisa membantu tim dan memberikan semangat, mereka bertahan dengan amat kuat dan memainkan bola-bola simpel yang amat bagus.
Senang rasanya jika seorang manajer memiliki banyak pemain dan Anda ingin mereka semua melakukan tugasnya dengan baik. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siap Beri Debut, Tapi Hiddink Masih Ragukan Pato
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:24 -
Soal Conte, Begini Tanggapan Pemain Chelsea
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:22 -
Chelsea Kehilangan Diego Costa di Dua Laga
Liga Inggris 29 Februari 2016, 22:19 -
Chelsea Resmi Ikat Loftus-Cheek Hingga 2021
Liga Inggris 29 Februari 2016, 21:10 -
Kontak Belum Jelas, Chelsea dan City Siap Sambut Busquets
Liga Inggris 29 Februari 2016, 18:10
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39