Hiddink Prihatin dengan Kesulitan Van Gaal di MU
Editor Bolanet | 24 Desember 2015 15:00
Sang meneer tengah berada di bawah tekanan yang luar biasa di Old Trafford, usai tim tak meraih kemenangan di enam pertandingan terakhir. Media-media bahkan mengabarkan ia bakal dipecat, dan ini memancing amarah Van Gaal, yang belum lama ini memutuskan meninggalkan konferensi pers klub usai lima menit.
Jose Mourinho belakangan disebut-sebut akan jadi sosok yang menggantikan Van Gaal di Old Trafford.
Mereka semua terus berjuang keras, namun melakukannya dengan baik, jelas Hiddink pada Express, ketika diminta menanggapi nasib MU dan Van Gaal.
Sepertinya ini juga ada hubungannya dengan fakta bahwa klub-klub Premier League lainnya terus memperkuat skuat yang mereka punya di bursa transfer musim panas lalu.
United akan menghadapi Stoke City di pertandingan Boxing Day akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajer Stoke: MU Tetap Akan Beri Kami Kesulitan
Liga Inggris 23 Desember 2015, 23:53 -
Eks MU Ini Sebut Ryan Giggs Belum Siap Jadi Pelatih
Liga Inggris 23 Desember 2015, 23:53 -
Van der Gouw: Mourinho Bisa Kembalikan Kepercayaan Diri MU
Liga Inggris 23 Desember 2015, 22:01 -
Wenger Iba pada Nasib Van Gaal
Liga Inggris 23 Desember 2015, 21:05 -
Carragher Puji Smalling Sebagai Bek Terbaik EPL
Liga Inggris 23 Desember 2015, 19:54
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39