Hiddink Pilih Bungkam Soal Masa Depan Falcao
Editor Bolanet | 3 Februari 2016 11:09
Meski bursa transfer Januari sudah resmi ditutup, bursa transfer di Tiongkok masih akan terbuka hingga Februari mendatang dan sang pemain belakangan ini disebut tengah menarik perhatian klub Jiangsu Suning.
Ketika ditanya mengenai masa depan pemain Kolombia, Hiddink membalas pada Metro: Saya tidak bisa mengatakan apapun untuk saat ini.
Tentu saja, pernyataan Hiddink tersebut tak bakal menghentikan spekulasi yang akan terus beredar seputar masa depan pemain berusia 29 tahun.
Ia sepertinya sudah tidak diinginkan lagi di Stamford Bridge, usai hanya sanggup membuat satu gol dalam sembilan laga di Premier League.
AS Monaco sempat ingin menampungnya kembali, namun berubah pikiran usai tahu sang pemain masih mengalami cedera otot. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Al Arabi Goda Terry Dengan Fulus Berlimpah
Liga Inggris 2 Februari 2016, 22:32 -
Pellegrini Tanggapi Rumor Latih Valencia
Liga Spanyol 2 Februari 2016, 21:08 -
Pato Akan Warisi Nomor Milik Drogba di Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2016, 19:59 -
5 Klub Yang Bisa Menjadi Pelabuhan Karir Pellegrini Selanjutnya
Liga Inggris 2 Februari 2016, 16:14 -
3 Posisi Yang Bisa Ditempati Pato Pada Skema Permainan Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2016, 16:02
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39