Hiddink Akan Mainkan Pato Sebagai Striker
Editor Bolanet | 30 Januari 2016 19:33
Pato kembali ke Eropa setelah resmi dikontrak The Blues. Pemain asal Brasil itu datang ke Stamford Bridge sebagai pemain pinjaman dari hingga akhir musim ini.
Dia terbiasa bermain sebagai striker di Milan ketika ia mencapai potensinya pada periode tertentu, kata Hiddink di situs resmi Chelsea.
Kami juga ingin dia bermain sebagai striker, mungkin dengan gaya yang sedikit berbeda, dan striker kedua atau ketiga dari Diego Costa yang sangat penting untuk kami. Baru-baru ini ia telah bermain lebih ke posisi gelandang serang sebagai nomor 10 atau di sebelah kiri atau kanan.
Chelsea akan bermain melawan MK Dons di Piala FA pekan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Tegaskan Cahill Tak Ingin Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 29 Januari 2016, 23:38 -
Hiddink Konfirmasi Kedatangan Miazga ke Chelsea
Liga Inggris 29 Januari 2016, 21:17 -
Inilah Sebab Transfer Pato Tak Kunjung Tuntas
Liga Inggris 29 Januari 2016, 13:50 -
Merson: Kans Chelsea Tinggal di Piala FA dan Liga Champions
Liga Inggris 29 Januari 2016, 11:04 -
Allegri Sudah Pasti Tangani Chelsea?
Liga Inggris 29 Januari 2016, 10:27
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39