Heskey: MU Butuh Striker Baru untuk Bantu Rashford
Rero Rivaldi | 12 Juni 2017 15:50
Bola.net - - Emile Heskey percaya Jose Mourinho harus fokus untuk mendatangkan striker anyar guna mendukung Marcus Rashford.
Pemain 19 tahun menjadi tumpuan Manchester United di lini depan usai Zlatan Ibrahimovic tumbang karena cedera lutut parah, dan akhirnya menutup musim lalu dengan mencetak 11 gol.
Namun mantan striker Liverpool, yang di masa jayanya membentuk duet maut bersama Michael Owen di Anfield, percaya Rashford membutuhkan tandem striker berpengalaman untuk bisa mendampinginya di lini depan.
Rashford memiliki masa depan yang menjanjikan, dia bisa bermain di tengah, kiri, atau kanan, jadi dia memiliki masa depan yang amat cerah, tutur Heskey di Daily Mail.
Dia adalah pemain yang amat menarik - dia senang mengelabui lawan - dan penonton senang akan hal semacam itu. Dia jelas memiliki kemampuan tersebut.
Saya bisa menebak United akan mendatangkan pemain lain, karena tanggung jawabnya terlalu besar untuk seorang pemain muda, 19 tahun, bermain semusim penuh di Liga Champions.
Jadi akan bagus jika mereka mendatangkan seseorang yang lebih berpengalaman untuk membantunya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'MU Harus Gaet Pemain Cerdas Jika Ingin Juara'
Liga Inggris 11 Juni 2017, 20:48 -
Kiper MU Jadi Rebutan Tiga Raksasa Portugal
Liga Inggris 11 Juni 2017, 19:21 -
Gerrard Sarankan Timnas Inggris Bawa Rooney ke Piala Dunia 2018
Piala Dunia 11 Juni 2017, 13:01 -
Ibrahimovic Reuni Bersama Mancini di Zenit?
Liga Eropa Lain 11 Juni 2017, 11:41 -
Ibrahimovic Masih Kuat Main Dua Tahun Lagi
Liga Inggris 11 Juni 2017, 08:57
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39