Herrera Tuntut Jatah Lebih dari Mourinho
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 08:11
Gelandang Spanyol merupakan salah satu pemain favorit fans sejak ia mendarat dari Athletic Bilbao pada 2014 silam. Namun ia tidak terlalu sering menjadi starter di Old Trafford dan yang bersangkutan pun berharap situasinya bakal berubah di musim kompetisi mendatang.
United sendiri bakal menyambut era baru, usai mereka memecat manajer Louis van Gaal dan menunjuk Jose Mourinho sebagai manajer baru.
Fans sangat menghargai saya, saya merasa senang. Saya akan bahagia jika bisa terus konsisten bermain, namun saya memainkan 31 laga tahun lalu dan musim ini 41. Itu adalah catatan yang bagus di klub top seperti United, namun anda selalu ingin lebih. Saya ingin lebih sering bermain di masa depan, jelas Herrera pada Marca.
United tidak akan turun di Liga Champions musim depan, mengingat mereka hanya bisa finish di peringkat lima klasemen akhir Premier League musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Diklaim Bisa Beri Pengaruh Besar Pada Kesuksesan MU
Liga Inggris 31 Mei 2016, 22:43 -
Mourinho: MU Tak Akan Beli Pemain dari Portugal
Liga Inggris 31 Mei 2016, 21:48 -
Demi Juara, Mourinho Tepikan Rivalitas dengan Guardiola
Liga Inggris 31 Mei 2016, 21:45 -
Blind Bandingkan Dirinya Dengan Pepe
Liga Inggris 31 Mei 2016, 19:19 -
Blind Akan Berikan Segalanya Untuk Mourinho
Liga Inggris 31 Mei 2016, 19:16
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10