Herrera: Tak Masalah Jika Mourinho Cadangkan Saya
Rero Rivaldi | 10 Februari 2017 13:50
Bola.net - - Gelandang Manchester United, Ander Herrera, berkeras bahwa ia tidak akan punya masalah jika Jose Mourinho memutuskan untuk mencadangkannya.
Pemain Spanyol telah jadi penggawa reguler di United musim ini, dan ia membentuk kerja sama yang solid dengan Michael Carrick dan Paul Pogba, di mana tim kini sudah meraih rekor tak terkalahkan di 15 laga Premier League.
Namun demikian, sosok berusia 27 tahun, yang sudah bermain sebagai starter di semua laga liga musim ini kecuali dua - berkeras bahwa meski ia bahagia dengan menit bermain yang sudah ia lahap, ia menerima kebijakan rotasi yang mungkin akan diterapkan oleh manajer menjelang akhir musim.
Saya bermain sekarang, saya mendapatkan banyak menit bermain, tutur Herrera menurut MEN.
Namun jika suatu hari nanti manajer memutuskan untuk membuat saya duduk di bangku cadangan, saya akan siap untuk membantu tim dari situ, itulah pekerjaan kami.
Kami membela tim terbesar di Inggris, jadi kami tidak bisa egois. Kami harus coba membantu tim. Jika anda ada di atas lapangan, itu lebih baik, namun jika anda harus membantu tim dari bangku cadangan, anda harus siap.
United akan menjamu Watford di pertandingan Premier League yang akan berlangsung di Old Trafford akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seaman Puji Adaptasi De Gea di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:58 -
Woodward Puas dengan Skuat Manchester United Sekarang
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:13 -
Seaman Sebut Courtois Lebih Baik Dari De Gea
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:10 -
Rooney Optimis MU Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:38 -
Ander Herrera Minta Kontrak Baru Pada MU
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:35
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39