Herrera: Scholes dan Saya Beda
Editor Bolanet | 14 November 2015 09:00
Namun demikian, mantan pemain Athletic Bilbao itu mengaku ia tidak ingin publik lantas menyamakan permainannya dengan Scholes. Gelandang asal Spanyol mengaku ia lebih senang jika para suporter mengenal dan menyukainya lewat gayanya sendiri di atas lapangan.
Saya ingat Scholes adalah pemain yang bisa bertahan, bisa menyerang, dan bisa memberikan umpan. Ia juga bisa melakukan tekel, bisa melakukan segalanya, tutur Herrera pada laman resmi klub.
Saya tahu ini sulit mengingat hanya ada satu Scholes, namun saya kadang mencoba melakukan sesuatu yang sama. Saya mencoba belajar darinya. Saya mencoba mencetak gol, mencoba bertahan, dan memenangkan perebutan bola. Saya Herrera, dia Scholes, tentu saja kami berbeda.
United tengah ada di peringkat tiga klasemen sementara Premier League, terpaut dua poin dari Manchester City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bagi Ronaldo, Ferguson Is The Best!
Liga Spanyol 13 November 2015, 23:53 -
Sheringham: Rooney Mandul karena Van Gaal Coba-coba Hal Baru
Liga Inggris 13 November 2015, 20:53 -
MU Terus Pantau Mario Gomez Sepanjang Jeda Internasional
Liga Inggris 13 November 2015, 20:05 -
Arsenal Siap Saingi MU Berburu Ayoze Perez
Liga Inggris 13 November 2015, 15:56 -
Melihat Kombinasi Terbaik Bek Tengah Inggris Kontra Spanyol
Editorial 13 November 2015, 14:28
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39