Herrera: Saya Harus Terus Berkembang Bila Ingin Bermain
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 16:42
Musim lalu, gelandang Spanyol tersebut mampu mencuri perhatian pelatih Louis van Gaal untuk menempati posisi di lini tengah The Red Devils. Musim lalu sendiri merupakan debut Herrera di Premier League.
Dan menyongsong musim depan, Herrera mengaku siap untuk kembali membuktikan diri dan bersaing memperebutkan satu tempat di lini tengah.
Setelah satu musim, saya tahu dengan baik bagaimana saya harus bermain untuk tetap bermain untuk Manchester United, ujarnya.
Saya bahagia dengan perkembangan saya musim lalu, tapi ini Manchester United, saya harus terus berkembang bila ingin bermain di klub ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alcacer Minta Otamendi Tak Gabung Manchester United
Liga Inggris 23 Juli 2015, 23:41 -
Coutinho Pengaruhi Firmino Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 22:47 -
Depay: Kami Bisa Juara Karena Kami Manchester United
Liga Inggris 23 Juli 2015, 18:56 -
Arsenal Siap Menjadi Pesaing MU Rebutkan Lewandowski
Liga Inggris 23 Juli 2015, 17:49 -
Lagi-lagi Depay Beri Van Gaal Pujian Setinggi Langit
Liga Inggris 23 Juli 2015, 17:07
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10