Herrera: Saya Harus Main Lebih Tenang
Editor Bolanet | 22 September 2016 08:58
Gelandang Spanyol itu mampu mencetak satu gol di Sixfield dan menghantar United lolos ke babak 16 besar, di mana nantinya mereka akan bertemu dengan Manchester City.
Saya harus sedikit mengontrol diri saya sendiri, karena kali terakhir saya mendapat kartu kuning dan juga di laga sebelumnya saya mendapat kartu kuning, sekarang saya mencoba untuk lebih tenang. Namun saya tak bisa berbohong, saya senang mencetak gol di hadapan mereka! tutur Herrera pada MUTV.
Saya sempat coba melakukan tembakan sebelumnya, namun gagal karena tiang. Akhirnya saya mencetak gol dan saya bahagia, usai pekan yang buruk, kami meraih kemenangan dan sekarang kami bisa menghadapi Leicester dengan cara yang lebih baik.
Kami sekarang lebih positif dan optimis. Kami ingin ada di puncak klasemen dan kami harus menang, kami Manchester United. Tentu kami bermain melawan juara Premier League, sang juara, jadi kami harus menghormati mereka, namun kami ingin menang. [initial]
(mutv/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Bek MU Resmi Gabung Tim Championship
Liga Inggris 21 September 2016, 23:37 -
Jelang Lawan Northampton, Manchester United Latihan di Parkiran
Liga Inggris 21 September 2016, 21:15 -
Telepon Guardiola Bikin Jesus Tolak Gabung MU
Liga Inggris 21 September 2016, 19:32 -
Skuat MU Kaget dengan Komentar Pedas Mourinho
Liga Inggris 21 September 2016, 15:17 -
Arsenal Belum Menyerah Buru Griezmann
Liga Inggris 21 September 2016, 14:59
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39