Henry Minta Arsenal Kejam pada Manajer, Seperti Chelsea
Rero Rivaldi | 10 Maret 2017 13:10
Bola.net - - mungkin perlu meniru langkah dan tidak ragu dalam menunjuk manajer anyar untuk bisa meraih sukses, menurut Thierry Henry.
Legenda The Gunners itu mengaku sakit hati melihat Arsene Wenger kesulitan saat ini dan menolak untuk menyalahkan pria Prancis atas momen buruk yang dialami timnya kini.
Namun demikian, Henry mengatakan bahwa kini mungkin adalah saat yang tepat bagi mentornya itu untuk mundur dari Emirates, mengingat semua yang ia rencanakan tidak bisa berjalan mulus.
Sementara itu, Chelsea yang dikenal hobi bergonta-ganti pelatih justru sukses memenangkan empat trofi Premier League sejak Wenger terakhir kali juara Inggris di 2004.
Orang yang bisa menjawab pertanyaan mengenai masa depan klub adalah manajemen, tutur Henry menurut The Sun.
Tidak ada formula yang pasti. Chelsea memenangkan trofi dengan terus mengganti manajer mereka, sementara semua orang mengatakan konsistensi adalah kunci.
Formula yang paling tepat adalah kemenangan. Saya sudah pernah ada di situasi di man ketika rasa percaya diri hilang, sulit untuk mencari tahu apa yang salah. Namun mereka harus melakukannya - dan cepat.
Arsenal akan bermain melawan Lincoln City di babak perempat final Piala FA akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Isyaratkan Tak Terlalu Butuh Fabregas
Liga Italia 9 Maret 2017, 23:49 -
Kepercayaan Diri Skuat Liverpool Diklaim Telah Pulih Kembali
Liga Inggris 9 Maret 2017, 23:08 -
Koulibaly Buka Peluang Gabung Chelsea
Liga Italia 9 Maret 2017, 17:16 -
Fellaini Kirim Sindiran untuk David Luiz
Liga Inggris 9 Maret 2017, 15:00 -
Barnes: Liverpool Harus Coba Beli Ronaldo
Liga Inggris 9 Maret 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40