Henry: Ibrahimovic Masih Ingin Taklukkan Premier League
Ari Prayoga | 25 Agustus 2017 02:46
Bola.net - - Eks bomber Arsenal yang kini menjadi pundit, Thierry Henry percaya bahwa Zlatan Ibrahimovic masih penasaran dengan gelar juara Premier League bersama Manchester United.
Zlatan baru saja kembali dikontrak United selama satu musim. Henry menyebut Zlatan menerima kontrak anyar ini karena ia masih ingin menaklukkan tanah Inggris, usai sukses di negara lainnya.
Mereka (United) mempertahankan Zlatan, tapi saya pikir Zlatan menganggapnya sebagai tantangan untuk dirinya sendiri. Saya pikir ia ingin berbuat lebih, dan ia masih belum menjuarai liga, ujar Henry di Sky Sports.
Saya tahu bahwa ia ingin memenangi Premier League, untuk menjadikan Inggris sebagai negara lainnya yang ia taklukkan, lanjutnya.
Musim lalu, Ibrahimovic menyumbang total 28 gol bagi Setan Merah. Meski gagal memberikan gelar Premier League, pemain 35 tahun itu berhasil mengantar United menjuarai EFL Cup dan Liga Europa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: Saya Kembali untuk Menyelesaikan
Liga Inggris 24 Agustus 2017, 23:03 -
Pakai Nomor 10, Ibrahimovic Resmi Gabung MU Lagi
Liga Inggris 24 Agustus 2017, 20:30 -
Smalling Ungkap Jasa Besar Rooney
Piala Dunia 24 Agustus 2017, 18:15 -
Owen Puji Pemilihan Waktu Pensiun Rooney
Piala Dunia 24 Agustus 2017, 17:51 -
Bendera Indonesia di Kepala Pogba, Warganet Sindir Malaysia
Bolatainment 24 Agustus 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23