Henry: Arsenal Harusnya Bisa Bikin 10 Gol
Rero Rivaldi | 23 Oktober 2017 14:55
Bola.net - - Legenda , Thierry Henry, memuji performa mantan timnya kala mereka menang 5-2 di markas Everton akhir pekan lalu.
Henry percaya bahwa Gunners menunjukkan sikap yang benar dan harusnya bisa mencetak minimal sepuluh gol ke gawang The Toffees.
Gunners tertinggal dulu lewat gol Wayne Rooney, namun mereka dengan relatif cepat membalikkan kedudukan via Nacho Monreal dan Mesut Ozil, sebelum akhirnya pulang ke London dengan raihan tiga angka penuh.
Itu amat bagus. Dari awal, mereka memang kemasukan gol dengan cepat, namun dari awal anda bisa merasa bahwa mereka akan tampil meyakinkan, tutur Henry menurut Sky Sports.
Jika anda melihat dari sudut pandang Everton, begitulah bagaimana anda harusnya tak bermain melawan Arsenal. Jika and memberikan mereka bola dan membiarkan mereka bermain seperti hari ini, anda dalam masalah.
Mereka mencetak lima gol, harusnya bisa lima gol di masing-masing babak.
Arsenal akan bermain melawan Norwich City di babak 16 besar Piala Liga tengah pekan ini di Emirates.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Arsenal vs Everton: Skor 2-5
Liga Inggris 22 Oktober 2017, 21:26 -
Gaya Main Mbappe Bikin Alves Teringat Henry
Liga Eropa Lain 22 Oktober 2017, 17:54 -
Ozil Minta Fans Arsenal Cueki Rumor Transfernya ke MU
Liga Inggris 22 Oktober 2017, 12:29 -
Ozil Tak Senang Namanya Dikaitkan Dengan MU
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 23:47 -
Alasan Kenapa Ozil Belum Setujui Kontrak Baru di Arsenal
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 23:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39