Henderson Puas Dengan Pembelian Naby Keita
Rero Rivaldi | 30 Agustus 2017 11:00
Bola.net - - Kapten , Jordan Henderson, memuji Naby Keita sebagai pemain top, usai klub mencapai kata sepakat untuk merekrut sang gelandang dari RB Leipzig musim depan.
Keita sudah menjadi target utama Liverpool di bursa musim panas, dan Leipzig sempat beberapa kali menolak proposal The Reds untuk pemain 22 tahun.
Namun demikian, klub akhirnya berhasil mencapai kesepakatan yang akan membuat Keita mendarat di Anfield dengan dana 48 juta pounds di musim yang akan datang, dan Henderson tak sabar bermain dengan pemain asal Guinea.
Jika anda bermain untuk tim top anda akan merekrut banyak pemain bagus. Saya sudah melihat Naby bermain beberapa kali dan dia seperti pemain top, tutur Hendo di Sportsmole.
Ada banyak rumor transfer di musim panas dan untungnya kami mewujudkannya. Oke, dia memang datang tahun depan, namun saya yakin klub akan senang karena dia benar-benar tambahan bagus untuk skuat, dan akan banyak membantu kami.
Keita mencetak delapan gol dalam 31 penampilan musim lalu untuk membantu Leipzig finish di posisi runner-up.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Akan Tawar Lemar 75 Juta Pounds
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 19:32 -
Stres Jadi Penyebab Cedera Punggung Coutinho
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 18:43 -
Palace Akan Segera Amankan Servis Mamadou Sakho
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 17:59 -
Neville: Jual Saja Coutinho, Liverpool!
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:45 -
Inilah Pesan Mane Untuk Fans Liverpool
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39