Henderson Dipastikan Absen Lawan Swansea
Dimas Ardi Prasetya | 24 Desember 2017 19:59
Bola.net - - Kapten Liverpool Jordan Henderson dipastikan akan absen ketika The Reds bertanding melawan Swansea City.
Henderson ditampilkan menjadi starter saat Liverpool bertamu ke markas di Emirates hari Sabtu kemarin. Akan tetapi sang skipper hanya mampu bermain selama sekitar 10 menit saja.
Gelandang berusia 27 tahun itu membuang bola dan kemudian tergeletak sembari memegangi pahanya. Kemungkinan ia mengalami cedera hamstring.
Belum diketahui persis sampai kapan ia harus absen. Namun manajer The Reds Jurgen Klopp memastikan bahwa Henderson tak akan bisa tampil di matchday 20 yang digelar saat Boxing Day nanti.
Masalahnya adalah Hendo pasti tidak akan tampil, ia harus absen, ujarnya pada situs resmi The Reds.
Itu membuat kondisinya menjadi lebih buruk lagi, terkait perasaan (atas hasil imbang di Arsenal), karena sejauh ini kami benar-benar baik-baik saja dengan cedera seperti ini dan sekarang terjadi di tengah masa (sibuk), atau apalah, keluh Klopp.
(Ini) tidak terlalu keren tapi saya tidak mendengar ada pemain lain (Yang cedera), hanya beberapa memar seperti biasanya, tapi mereka harusnya baik-baik saja lagi. Begitulah situasinya, tuturnya.
Pertandingan melawan Swansea akan digelar pada tanggal 27 Desember 2017 dini hari WIB. Liverpool akan bertindak sebagai tuan rumah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamann: Liverpool Tidak Akan Belanja Januari Nanti
Liga Inggris 23 Desember 2017, 22:10 -
Iwobi: Arsenal Kendor Di Babak Pertama
Liga Inggris 23 Desember 2017, 21:30 -
Comeback Lawan Liverpool, Iwobi: Terima Kasih Gooners!
Liga Inggris 23 Desember 2017, 21:10 -
Atasi Krisis Liverpool, Klopp Diminta Belajar ke Guardiola
Liga Inggris 23 Desember 2017, 20:30 -
Imbang Lawan Arsenal, Klavan Kecewa
Liga Inggris 23 Desember 2017, 19:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39