Henderson dan Lallana Bisa Tampil Lawan Southampton
Rero Rivaldi | 16 November 2017 07:40
Bola.net - - mendapatkan angin segar usai beredar kabar yang mengatakan bahwa Jordan Henderson dan Adam Lallana mungkin bisa membela tim, menjelang bergulirnya lagi Premier League akhir pekan ini.
Kedua pemain tersebut tampak terlibat dalam sesi latihan penuh bersama The Reds kemarin sore, waktu setempat, menurut Goal International.
Kapten The Reds, Henderson, absen ketika klubnya menang 4-1 atas West Ham sebelum jeda Internasional karena masalah paha, dan juga tak bisa membela Inggris di laga uji coba melawan Jerman dan Brasil.
Sementara itu, Lallana sudah tak bermain sejak Agustus usai mengalami cedera di bagian paha dan terus berlatih secara individu.
Namun demikian, keduanya terlihat ikut berlatih bersama tim utama menjelang laga melawan Southampton akhir pekan ini, dan kemungkinan akan masuk dalam skuat arahan Jurgen Klopp.
Klopp sendiri kabarnya sempat berada di rumah sakit untuk memeriksakan kondisinya. Sang pelatih disebut-sebut tengah merasa tidak terlalu bugar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Dukung Salah Menangi Gelar Pemain Terbaik Afrika 2017
Bola Dunia Lainnya 15 November 2017, 23:50 -
Owen Isyaratkan Liverpool Masih Punya Peluang Jadi Juara Liga
Liga Inggris 15 November 2017, 20:14 -
Gomez Diklaim Telah Mengakhiri Karir Smalling, Cahill dan Jones
Piala Dunia 15 November 2017, 17:01 -
Mane: Awas, Salah Masih Bisa Lebih Hebat
Liga Inggris 15 November 2017, 16:00 -
Disediakan Mushola, Mane: Liverpool Seperti Keluarga
Liga Inggris 15 November 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39