Head-to-head: Sunderland vs Manchester City
Gia Yuda Pradana | 3 Maret 2017 10:26
Bola.net - - Peringkat 20 Sunderland (19 poin) akan menjamu peringkat 3 Manchester City (52 poin) di pekan ke-27 Premier League 2016/17, Minggu (05/3). Sunderland selalu kalah dalam dua laga kandang terakhirnya melawan City di Premier League.
Berikut catatan head-to-head kedua tim. Grafik dan statistik: Transfermarkt.
SUNDERLAND VS CITY (PREMIER LEAGUE)
Pertandingan: 25
Sunderland menang: 5
Gol Sunderland: 24
Imbang: 3
City menang: 17
Gol City: 53.
REKOR KANDANG SUNDERLAND VS CITY (PREMIER LEAGUE)
Pertandingan: 12
Menang: 5
Imbang: 1
Kalah: 6
Gol - kebobolan: 9 - 16.
PERTEMUAN SEBELUMNYA DI KANDANG SUNDERLAND (PREMIER LEAGUE)
STATISTIK MANAJER (SEMUA KOMPETISI)
David Moyes vs City
Pertandingan: 27
Menang: 13
Seri: 4
Kalah: 10.
Josep Guardiola vs Sunderland
Pertandingan: 1
Menang: 1
Seri: 0
Kalah: 0.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, City mengalahkan Sunderland 2-1 di Etihad Stadium. City unggul melalui penalti Sergio Aguero, lalu sempat dibalas oleh Sunderland lewat Jermain Defoe. City menang berkat gol bunuh diri Paddy McNair di penghujung laga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aguero: Saya Tak Pikirkan Real Madrid
Liga Inggris 2 Maret 2017, 22:00 -
Inilah 10 WAGS Tercantik Premier League 2016/2017
Open Play 2 Maret 2017, 14:40 -
Joe Hart Diusir Karena Pengaruhnya di Ruang Ganti City
Liga Inggris 2 Maret 2017, 14:30 -
Liverpool dan Manchester City Berebut Berlian Muda West Ham
Liga Inggris 2 Maret 2017, 14:15 -
Guardiola: Bravo Punya Mental Kuat untuk Bangkit
Liga Inggris 2 Maret 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39