Head-to-head: Chelsea vs Swansea City
Gia Yuda Pradana | 24 Februari 2017 10:30
Bola.net - - Pemimpin klasemen Chelsea (60 poin) akan menjamu peringkat 15 Swansea City (24 poin) di pekan ke-26 Premier League 2016/17, Sabtu (25/2). Chelsea belum pernah kalah (M4 S1) melawan Swansea di kandang sendiri di kompetisi ini.
Berikut catatan head-to-head kedua tim. Grafik dan statistik: Transfermarkt.
CHELSEA VS SWANSEA (PREMIER LEAGUE)
Pertandingan: 11
Chelsea menang: 6
Gol Chelsea: 23
Imbang: 4
Swansea menang: 1
Gol Swansea: 10.
REKOR KANDANG CHELSEA VS SWANSEA (PREMIER LEAGUE)
Pertandingan: 5
Menang: 4
Imbang: 1
Kalah: 0
Gol - kebobolan: 13 - 5.
PERTEMUAN SEBELUMNYA (PREMIER LEAGUE)
STATISTIK MANAJER (SEMUA KOMPETISI)
Antonio Conte vs Swansea
Pertandingan: 1
Menang: 0
Seri: 1
Kalah: 0.
Paul Clement vs Chelsea
Pertandingan: 0
Menang: 0
Seri: 0
Kalah: 0.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, kedua tim bermain imbang 2-2 di Liberty Stadium. Gol-gol Swansea dicetak Gylfi Sigurdsson (penalti) dan Leroy Fer, sedangkan dua gol Chelsea diborong Diego Costa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joaquin: Real Madrid dan Chelsea Saya Tolak
Liga Spanyol 23 Februari 2017, 22:15 -
Matip Mengaku Optimis Liverpool Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 23 Februari 2017, 20:53 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Swansea City
Liga Inggris 23 Februari 2017, 15:55 -
Prediksi Chelsea vs Swansea City 25 Februari 2017
Liga Inggris 23 Februari 2017, 15:45 -
Conte Soal Tiongkok: Uang Bukan Segalanya
Liga Inggris 23 Februari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44