Hazard Tak Mau Chelsea Pikirkan Manchester City
Rero Rivaldi | 7 November 2017 12:40
Bola.net - - Bintang , Eden Hazard, mengatakan bahwa mereka tak boleh memikirkan performa apik yang tengah dicatat oleh Manchester City.
Tim asuhan Josep Guardiola itu tengah menunjukkan permainan impresif dan belum tersentuh kekalahan sama sekali dalam 11 pertandingan di liga domestik.
Pekan lalu, mereka menang 3-1 atas Arsenal di Etihad. Hasil tersebut membuat The Citizens semakin kokoh di posisi puncak dengan keunggulan delapan poin.
Namun demikian, Hazard meminta The Blues untuk memikirkan situasi mereka sendiri, alih-alih mengkhawatirkan apa yang terjadi di City.
City sudah unggul jauh. Namun kami akan coba untuk terus meraih kemenangan demi kemenangan dan semoga kami bisa sedikit mendekati mereka, tutur Hazard menurut RMC.
Chelsea sendiri sukses menang tipis 1-0 atas Manchester United di Stamford Bridge pekan lalu. Gol tunggal kemenangan tuan rumah dibuat lewat tandukan Alvaro Morata di babak kedua, memanfaatkan umpan silang Cesar Azpilicueta.
Setelah jeda Internasional kali ini, The Blues akan bertandang ke markas West Brom di The Hawthorns guna mempertahankan momentum positif mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smalling Minta MU Perbaiki Performa Usai Ditekuk Chelsea
Liga Inggris 6 November 2017, 20:54 -
United Disebut Conte Tak Tahu Cara Hentikan Hazard
Liga Inggris 6 November 2017, 15:50 -
Sutton: Lukaku Dibully Bek Chelsea
Liga Inggris 6 November 2017, 15:45 -
Neville: Cesc Fabregas Man of the Match Laga Chelsea vs MU
Liga Inggris 6 November 2017, 15:24 -
Conte Soroti Vitalnya Comeback Kante di Chelsea
Liga Inggris 6 November 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39