Hazard Siap Sambut Lukaku di Chelsea
Rero Rivaldi | 29 Mei 2017 14:10
Bola.net - - Eden Hazard mengatakan bahwa ia akan dengan senang hati menyambut Romelu Lukaku, jika memang rekannya di timnas Belgia itu akan menyusulnya bergabung dengan di musim panas.
Lukaku dikabarkan menolak untuk memperpanjang kontrak di , demi ambisi bermain di tim yang turun di Liga Champions musim depan. Hal ini membuka kans sang striker untuk kembali ke Stamford Bridge musim depan.
Antonio Conte dikabarkan tertarik membelinya guna menggantikan posisi Diego Costa, yang rumornya akan hengkang ke Tiongkok di musim panas.
Hazard sendiri mengakui dirinya masih belum mendapat kontrak baru di The Blues, namun menegaskan bahagia dengan situasinya.
Saya tidak tahu untuk saat ini, namun saya bahagia di klub, tutur Hazard menurut Het Nieuwsbald.
Ketika saya kembali dari tim nasional, kami akan punya waktu bicara dan lihat apa yang mungkin terjadi.
Hazard kemudian bercanda dengan mengatakan bahwa transfer Lukaku mungkin akan sulit terjadi jika Chelsea memberinya kontrak baru.
Jika saya mengikat kontrak, mungkin tidak akan ada cukup uang untuk mendatangkan Romelu! lanjutnya.
Bercanda. Siapapun yang datang, kami akan siap untuk musim anyar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa: Saya Hanya Pindah ke Atletico!
Liga Inggris 28 Mei 2017, 21:08 -
Handball dan Offside, Cahill Nilai Gol Sanchez Tidak Sah
Liga Inggris 28 Mei 2017, 19:22 -
Conte: Gol Pertama Arsenal Harusnya Dianulir
Liga Inggris 28 Mei 2017, 15:15 -
Fabregas: Kalah di FA Cup, Chelsea Tetap Jalani Musim yang Bagus
Liga Inggris 28 Mei 2017, 12:46 -
Fabregas Belum Menyerah Kejar Tempat Utama di Chelsea
Liga Inggris 28 Mei 2017, 12:18
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39