Hazard Sesalkan Tendangan Indahnya Dihentikan Lloris
Editor Bolanet | 30 November 2015 01:07
Dalam laga ini, Hazard diturunkan menempati posisi tidak bisa, menggantikan peran Diego Costa sebagai ujung tombak. Sementara striker asal Spanyol tersebut hanya duduk di bangku cadangan selama 90 menit penuh.
Hazard memiliki peluang emas ketika pertandingan pekan ke-14 ini memasuki menit 68. Menerima umpan lambung dari sisi kanan lapangan, Hazard melakukan tendangan voli keras. Namun Lloris menjadi pahlawan sehingga tak ada gol terjadi hingga laga usai.
Dia [Lloris] melakukan penyelamatan indah. Jika saya mencetak gol, maka skor akan menjadi 1-0 dan akan menjadi kemenangan bagi kami jika kesempatan itu berbuah gol, tutur Hazard usai pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilempar Rompi Costa, Mourinho Tegaskan Tak Ada Masalah
Liga Inggris 29 November 2015, 23:13 -
Mourinho: Penampilan Chelsea Kontra Spurs Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 29 November 2015, 22:46 -
Hasil Pertandingan Tottenham vs Chelsea: Skor 0-0
Liga Inggris 29 November 2015, 21:11 -
Alex Teixeira Ingin Dilatih Mourinho
Liga Inggris 29 November 2015, 00:02 -
Eks Wasit EPL: Diego Costa Diperlakukan Tak Adil
Liga Inggris 29 November 2015, 00:01
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23