'Hazard Salah Satu Pesepakbola Terbaik di Dunia'
Editor Bolanet | 4 April 2015 21:43
Winger 24 tahun asal Belgia itu memang menjadi pemain kunci bagi di musim ini. Ia bahkan tetap tampil konsisten di saat dua rekannya, Diego Costa dan Cesc Fabregas mengalami penurunan performa.
Dia (Hazard) sudah menjadi pemain terbaik di dunia. Semua orang bisa melihat bahwa ia adalah pesepakbola yang hebat dan sudah sangat berkembang. Makin hari penampilannya semakin baik. Dia juga masih bisa terus berkembang. puji Azpi.
Sejauh ini Hazard sudah mengoleksi 11 gol, atau kedua terbanyak di Chelsea. Namun bukan gol, melainkan umpan kunci yang dibuat pemain Belgia inilah yang membuatnya superior. Hazard sudah membukukan 73 umpan kunci, atau yang terbanyak di Premier League musim ini. [initial]
Baca Juga:
- Varane Berpikir Untuk Tinggalkan Real Madrid
- Ancelotti: Real Madrid dan Chelsea Sama Saja
- Mourinho: Hazard Bisa Atasi Problem Kelelahan
- Varane Tolak Reuni Dengan Mourinho
- Mourinho Hormati Keputusan Liverpool yang Tak Jual Sterling
- Mourinho Samakan Masalah Sterling Dengan Kepindahan Ibra ke Barca
- Demi Pogba, Chelsea Korbankan Oscar Plus Ramires
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool Larang Sterling Gabung Chelsea
Liga Inggris 3 April 2015, 21:22 -
Hadapi Stoke, Mourinho Tetap Mainkan Hazard
Liga Inggris 3 April 2015, 21:12 -
Ini Alasan Chelsea Beri Terry Kontrak Baru Sebelum Musim Berakhir
Liga Inggris 3 April 2015, 20:10 -
Mourinho: Manchester United Masih Dalam Perebutan Gelar
Liga Inggris 3 April 2015, 19:14 -
Mourinho Sebut Diego Costa Siap Main Lawan Stoke
Liga Inggris 3 April 2015, 19:03
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39