Hazard Lebih Berharga dari Bale, Ini Kata Mourinho
Editor Bolanet | 26 April 2015 04:00
Bintang Belgia itu memainkan peran vital dalam sukses The Blues di musim kompetisi kali ini dan ia merupakan salah satu kandidat kuat untuk menjadi pemain terbaik Premier League di akhir musim. Hazard lantas belakangan dikaitkan dengan isu mengenai kepindahan dirinya ke Real Madrid.
Ketika ditanya oleh London Evening Standard mengenai berapa banyak harga yang harus dibayarkan untuk Hazard, Mourinho membalas: Itu adalah pertanyaan yang bagus.
Lebih mahal dari Bale? Saya punya ide sendiri mengenai hal tersebut. Bisakah saya membagi pemikiran tersebut dengan anda? Tidak.
Hazard dan Chelsea tengah bersiap menghadapi Arsenal di Emirates Stadium akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga
(les/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Akui Arsenal Tak Sanggup Beli Hazard
Liga Inggris 25 April 2015, 23:20 -
Wenger Dorong Mourinho, Giroud Akui Terkejut
Liga Inggris 25 April 2015, 16:04 -
Kekalahan Dari Tottenham Membuat Chelsea Raih 12 Unbeaten
Liga Inggris 25 April 2015, 08:18 -
Mourinho Bentengi Hazard Dari Madrid
Liga Champions 25 April 2015, 06:30 -
Cahill: Arsenal Ujian Berat Bagi Chelsea
Liga Inggris 25 April 2015, 06:20
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39