Hazard Ingin Chelsea Terus Seperti Saat Bantai West Brom
Afdholud Dzikry | 20 November 2017 09:25
Bola.net - - Pemain depan Chelsea, Eden Hazard memberikan pujian atas performa yang ditunjukkan timnya saat membantai West Brom. Dia pun berharap mereka mampu terus tampil seperti saat menang empat gol tanpa balas itu.
Bermain di The Hawthorns, Chelsea menghadapi tuan rumah yang pada musim lalu mampu benar-benar menyulitkan mereka. Tak banyak yang menyangka bahwa Chelsea akan menang dengan skor telak empat gol tanpa balas.
Eden Hazard menjadi bintang berkat dua gol yang dia cetak. Dua gol itu melengkapi gol dari Alvaro Morata dan juga gol dari Marcos Alonso.
Top, top, dari awal sampai menit akhir. Kami menunjukkan karakter hebat, kami mencetak empat gol dan tak kebobolan. Kami ingin jenis permainan ini setiap pekan, ujarnya saat ditanya pandangannya tentang performa tim.
Pada pertandingan tersebut, kolaborasi Hazard dengan Alvaro Morata juga mendapatkan pujian. Gol Morata tercipta setelah memanfaatkan rebound dari tembakan Hazard, sementara gol pertama Hazard dicetak memanfaatkan assist dari Morata.
Namun Hazard menolak untuk berbicara hanya tentang keduanya, karena menurutnya ini adalah performa tim yang impresif.
Ini bukan hanya tentang saya dan Morata. Ini keseluruhan tim, tambahnya.
Saat anda bermain dengan Fabregas, Alonso di kiri dan Zappacosta di kanan, anda bisa merasakan kepercayaan diri. Setiap orang bermain dengan bola dan membuat pergerakan hebat, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Selalu Sulit Lawan Pulis
Liga Inggris 19 November 2017, 01:45 -
Hazard Masih Pede Bisa Kejar Manchester City
Liga Inggris 19 November 2017, 00:45 -
Hasil Pertandingan West Brom vs Chelsea: 0-4
Liga Inggris 18 November 2017, 23:54 -
Christensen Dukung Pemain Muda Chelsea Dipinjamkan
Liga Inggris 18 November 2017, 22:50 -
Conte Dukung Loftus-Cheek dan Abraham ke Piala Dunia 2018
Liga Inggris 18 November 2017, 21:25
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39