Hazard: Chelsea Sulit Bermain Layaknya Juara
Editor Bolanet | 17 Mei 2016 10:10
The Blues tak bisa mempertahankan gelar juara liga mereka, dan sempat hampir masuk zona degradasi, sebelum akhirnya memecat Jose Mourinho di Desember.
Di tangan manajer interim Guus Hiddink, Chelsea lantas hanya bisa finish di peringkat 10 klasemen akhir.
Tidak mudah untuk bermain sebagai juara, itu pasti. Kami tahu itu dan kami memulai dari laga awal. Mungkin kami tidak lagi punya semangat juang yang sama seperti sebelumnya, tutur Hazard di laman resmi klub.
Dari sisi cedera, saya rasa ini adalah musim yang sulit. Tim, dan saya secara pribadi, sudah menyelesaikannya dengan baik, kami mampu membuat sedikit kebangkitan, yang sayangnya tidak banyak kami tunjukkan musim ini.
Kami dan saya harus terus bermain seperti ini musim depan. Kami semua akan bekerja sama dan mencoba lebih baik. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Ingin Musim Depan Lebih Kuat
Liga Inggris 16 Mei 2016, 22:05 -
Terry: Chelsea Akan Bangkit Musim Depan
Liga Inggris 16 Mei 2016, 13:00 -
Ranieri Berharap John Terry Tetap di Chelsea
Liga Inggris 16 Mei 2016, 12:13 -
Lampard dan Hiddink Bakal Jadi Bagian Era Conte di Chelsea
Liga Inggris 16 Mei 2016, 11:15 -
Ranieri Prediksi Conte Bakal Revolusi Chelsea
Liga Inggris 16 Mei 2016, 09:57
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39