Hazard: Chelsea Digelontor Tiga Gol, Mourinho Justru Senang
Editor Bolanet | 16 Oktober 2014 10:15
Meski timnya kebobolan tiga gol di pertandingan tersebut, Hazard menjelaskan bahwa sang bos justru amat menikmati pertandingan seru yang dilangsungkan di Goodison Park tersebut.
Ia tidak suka ketika kami kemasukan tiga gol, namun ia masih senang karena kami menunjukkan penampilan yang solid dan akhirnya menang, tutur Hazard pada The Mirror.
Ia seringkali dikenal sebagai pelatih yang defensif, namun ia sebenarnya justru amat menikmati pertandingan tersebut, pungkasnya.
Chelsea kini tengah bersiap menghadapi Crystal Palace di Premier League akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Frankfurt Bujuk Piazon Tinggalkan Chelsea Secara Permanen
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 16:30 -
Remy Siap Bersaing Dengan Diego Costa
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 16:24 -
Thauvin Goyah, Para Raksasa Inggris Siaga
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 15:15 -
Pilih Chelsea, Remy Tuai Kecaman
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 15:09 -
Tolak Chelsea dan MU, Remaja Ini Perpanjang Kontrak di Villa
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 14:55
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39