Hazard Benarkan Kritik Mourinho
Editor Bolanet | 18 Mei 2014 01:21
Tak lama usai The Blues kalah dari Atletico Madrid di semifinal Liga Champions, Mourinho secara terang-terangan menyebut Hazard 'tidak siap berkorban untuk tim.'
Sang pemain sendiri rupanya sadar bahwa hal tersebut memang benar dan ia berjanji akan jadi sosok yang lebih baik musim depan.
Hal itu benar dan itu bagus. Saya lebih memilih ketika kami berbicara seperti ini, daripada ia mengatakan sesuatu seperti: 'Ia adalah yang terbaik dan ia tidak perlu bekerja lebih keras', tutur Hazard pada Metro.
Saya tahu mungkin saya harus lebih baik lagi saat latihan atau kala berada di lapangan dan membantu tim dengan mencetak lebih banyak gol. Saya harap musim depan kami akan jadi lebih baik. Ketika anda masih muda, kadang anda bermain bagus dan kadang anda bermain buruk. Musim ini, saya tampil lebih konsisten, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho, Tak Buru-buru Promosikan Pemain Muda
Liga Inggris 17 Mei 2014, 23:34 -
Mourinho: Robson Pengaruhi Karir Saya
Liga Inggris 17 Mei 2014, 22:32 -
Everton Berambisi Pinjam Hazard
Liga Inggris 17 Mei 2014, 16:46 -
Garang di Hoffenheim, Firmino Dilirik Mourinho
Liga Inggris 17 Mei 2014, 16:16 -
Paulinho: Ke Chelsea? Tentu Tidak!
Liga Inggris 17 Mei 2014, 15:15
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39