Hasselbaink: Diego Costa Striker Terbaik Premier League
Rero Rivaldi | 17 Februari 2017 13:50
Bola.net - - Jimmy Floyd-Hasselbaink mengaku tidak ragu bahwa Diego Costa akan mengakhiri puasa golnya dalam waktu dekat.
Costa sudah mencetak 15 gol di Premier League musim ini, namun ia gagal melakukannya di lima pertandingan terakhir.
Selama periode tersebut, meraih dua imbang dan kalah sekali. Namun mantan striker Hasselbaink percaya bahwa Costa memiliki kualitas untuk membuktikan kemampuannya ketika ada banyak orang yang mulai meragukan.
Selalu ketika anda punya striker seperti itu, anda akan mengalami momen di mana anda tidak bisa mencetak gol, tutur Hasselbaink di Sky Sports
Anda harus melihat atribut yang ada, bagaimana ia bekerja keras dan berapa banyak peluang yang ia ciptakan.
Dia gagal menendang penalti di laga melawan Liverpool, namun itu bisa terjadi. Bagi saya, dia adalah striker terbaik saat ini di Premier League.
Costa belakangan ini dikaitkan dengan rumor transfer ke Tiongkok. Namun laporan terbaru menyebut bahwa ia akan segera mengikat kontrak baru dengan Chelsea.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Wolverhampton vs Chelsea 19 Februari 2017
Liga Inggris 16 Februari 2017, 15:45 -
Dier: Chelsea? Semua Masih Bisa Terjadi
Liga Inggris 16 Februari 2017, 15:00 -
Capello: Conte Perbaiki Spirit Chelsea
Liga Inggris 16 Februari 2017, 14:50 -
Taklukkan Premier League, Pedro Mengaku Ubah Mentalnya
Liga Inggris 16 Februari 2017, 14:20 -
Alonso: Atmosfer di Chelsea Kini Amat Hebat
Liga Inggris 16 Februari 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39