Hasil Rapat Belanda, Guardiola Minta City Utamakan Gundogan
Editor Bolanet | 9 Maret 2016 15:27
Bos Bayern Munchen tersebut belum lama ini bertemu dengan jajaran manajemen City di Amsterdam, untuk membahas rencana transfer klub Inggris secara tertutup.
Dan menurut laporan yang diturunkan Bild, pemain yang mendapat prioritas utama adalah Gundogan.
Sang gelandang diperkirakan akan dilepas oleh Dortmund di musim panas ini, usai ia masih tak kunjung mengikat kontrak baru di Westfalen.
Barcelona dan Manchester United juga sempat dikaitkan dengan pemain Jerman, namun Guardiola meminta City untuk berusaha keras agar bisa memenangkan persaingan guna mendapatkan tanda tangan Gundogan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne Kembali Latihan dengan Skuat Manchester City
Liga Inggris 8 Maret 2016, 22:41 -
Bahas Transfer City, Guardiola Gelar Rapat Rahasia di Belanda
Liga Inggris 8 Maret 2016, 14:34 -
Aksi Andres Iniesta Pikat Manchester City
Liga Inggris 8 Maret 2016, 10:41 -
Sterling Akui Aguero Buatnya Kian Tajam
Liga Inggris 8 Maret 2016, 09:48 -
Ini Tiga Pemain Incaran City Musim Panas Nanti
Liga Inggris 7 Maret 2016, 22:17
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39