Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League: Liverpool Menang Lagi, Kembali Ancam MU
Ari Prayoga | 29 Januari 2021 06:25
Bola.net - Seluruh laga-laga di pekan ke-20 Premier League 2020/21 akhirnya sudah rampung digelar, ditutup dengan kemenangan 3-1 Liverpool di markas Tottenham, Jumat (29/1/2021) dini hari WIB.
Tiga gol kemenangan Liverpool masing-masing dicetak oleh Roberto Firmino, Trent Alexander-Arnold, dan Sadio Mane. Sementara itu, Spurs sempat memperkecil skor berkat gol Pierre-Emile Hojbjerg.
Berkat hasil ini, Liverpool berhak naik ke peringkat empat klasemen dengan poin 37, sedangkan Tottenham tertahan di peringkat enam dengan poin 33.
Sebelumnya, Manchester City berhak naik ke puncak klasemen usai menghajar West Brom lima gol tanpa balas. Sementara itu, Manchester United gagal kembali ke singgasana usai di luar dugaan menyerah 1-2 dari tim juru kunci, Sheffield United.
Scroll ke bawah untuk menyimak informasi selengkapnya
Hasil Pertandingan Premier League
Berikut ini hasil pertandingan Premier League 2020/21 pekan 20 selengkapnya:
Rabu, 27 Januari 2021
- Crystal Palace 2 - 3 vs West Ham
- Newcastle United 1 - 2 Leeds United
- Southampton 1 - 3 Arsenal
- West Brom 0 - 5 Manchester City
Kamis, 28 Januari 2021
- Burnley 3 - 2 Aston Villa
- Chelsea 0 - 0 Wolverhampton Wanderers
- Brighton & Hove Albion 0 - 0 Fulham
- Everton 1 - 1 Leicester City
- Manchester United 1 - 2 Sheffield United
Jumat, 29 Januari 2021
- Tottenham Hotspur 1 - 3 Liverpool
Klasemen Premier League
Berikut adalah klasemen Liga Inggris hingga saat ini selengkapnya:
Top Skor Premier League
Berikut adalah top skor Liga Inggris saat ini:
- Mohamed Salah (Liverpool) 13 gol
- Harry Kane (Tottenham Hotspur) 12 gol
- Son Heung-Min (Tottenham) 12 gol
- Jamie Vardy (Leicester City) 11 gol
- Bruno Fernandes (Manchester United) 11 gol
- Dominic Calvert-Lewin (Everton) 11 gol
- Patrick Bamford (Leeds United) 10 gol
Sumber: Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Berniat Boyong Giroud dari Chelsea
Liga Italia 28 Januari 2021, 22:58 -
Posisinya Diubah Tuchel, Begini Respon Callum Hudson-Odoi
Liga Inggris 28 Januari 2021, 22:00 -
Billy Gilmour Adakan Pertemuan Empat Mata dengan Thomas Tuchel, Apa yang Dibahas?
Liga Inggris 28 Januari 2021, 18:40 -
4 Bek yang Bisa Didatangkan Tuchel ke Chelsea di Bursa Transfer Januari
Editorial 28 Januari 2021, 17:08 -
12 Transfer Paling Mahal dalam Sejarah Chelsea, Siapa Gagal dan Sukses?
Liga Inggris 28 Januari 2021, 16:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39