Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Inggris: Chelsea Gagal Pangkas Jarak
Richard Andreas | 19 Januari 2022 07:00
Bola.net - Klasemen sementara Premier League alias Liga Inggris 2021/22. Chelsea kembali kehilangan poin usai ditahan imbang Brighton di AMEX Stadium.
Rabu (19/1/2022), Brighton memaksa Chelsea bermain imbang 1-1 dalam duel sengit selama 90 menit. The Blues tidak bermain sebaik biasanya, taktik Thomas Tuchel mudah ditebak.
Chelsea unggul lebih dahulu lewat aksi solo Hakim Ziyech di menit ke-28. Namun, mereka gagal menguasai pertandingan dan harus kebobolan di babak kedua oleh aksi Adam Webster (60').
The Blues mencoba meningkatkan tempo di 30 menit akhir, tapi Brighton dikenal dengan pertahanan tangguh mereka di kandang sendiri. Akhirnya Chelsea harus puas dengan satu poin.
Hasil imbang ini tidak mengubah posisi Chelsea di peringkat tiga klasemen sementara. Namun, mereka gagal memangkas jarak dari Liverpool dan Manchester City yang bisa semakin jauh.
Hasil pertandingan
Rabu 19 Januari 2022
- Brighton 1-1 Chelsea
Jadwal pertandingan
Kamis 20 Januari 2022
- 02.30 Leicester vs Tottenham
- 03.00 Brentford vs Manchester United
Sabtu 22 Januari 2022
- 03.00 Watford vs Norwich City
- 19.30 Everton vs Aston Villa
- 22.00 Brentford vs Wolves
- 22.00 Leeds United vs Newcastle
- 22.00 Manchester United vs West Ham
Minggu 23 Januari 2022
- 00.30 Southampton vs Manchester City
- 21.00 Crystal Palace vs Liverpool
- 21.00 Arsenal vs Burnley
- 21.00 Leicester vs Brighton
- 23.30 Chelsea vs Tottenham
Klasemen Premier League
Top skor Premier League
16 gol - Mohamed Salah (Liverpool)
10 gol - Diogo Jota (Liverpool)
9 gol - Jamie Vardy (Leicester City)
8 gol - Sadio Mane (Liverpool), Emmanuel Dennis (Watford), Raphinha (Leeds United), Emile Smith Rowe (Arsenal), Son Heung-Min (Tottenham), Cristiano Ronaldo (Manchester United), Michail Antonio (West Ham)
Sumber: Premier League
Baca ini juga ya!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Chelsea, Andreas Christensen antara Gabung Barcelona atau Bayern Munchen
Liga Inggris 18 Januari 2022, 18:45 -
Ternyata, Chelsea Tidak Berminat Rekrut Bek PSG Ini
Liga Inggris 18 Januari 2022, 17:20 -
Thomas Tuchel Tak Akan Ubah Gaya Main Chelsea Demi Romelu Lukaku
Liga Inggris 18 Januari 2022, 10:30 -
Data dan Fakta Premier League: Brighton vs Chelsea
Liga Inggris 18 Januari 2022, 09:01 -
Arsenal Kurang Pemain dan Tunda Pertandingan, Lihat Chelsea Tuh!
Liga Inggris 18 Januari 2022, 05:30
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10