Hasil Drawing Putaran Ketiga FA Cup: Big Match Tercipta, Manchester City Bertemu Chelsea
Abdi Rafi Akmal | 29 November 2022 06:10
Bola.net - Hasil drawing putaran ketiga FA Cup baru saja keluar. Undian tersebut mempertemukan 64 tim yang akan berlaga di putaran ini.
Seluruh pertandingan akan digelar di minggu pertama bulan Januari 2023. Jadwal pertandingannya berada dalam rentang hari Jumat (6/1/2023) hingga hari Senin (9/1/2023).
Salah satu pertandingan yang akan menyedot perhatian adalah laga big match antara Manchester City vs Chelsea. Itu berarti salah satu tim besar harus gugur di putaran ini.
Padahal, kedua tim sebelum akan saling mengalahkan di FA Cup, mereka akan saling berhadapan pada pekan ke-19 Liga Inggris, Jumat (6/1/2023).
Pertandingan Tim Besar Lain
Juara bertahan Liverpool akan meladeni tim asal Premier League yang saat ini sedang pincang, Wolverhampton.
Manchester United bakal bertemu lawan yang lumayan menyulitkan, yaitu Everton. Sedangkan Tottenham bertemu lawan kasta bawah, Portsmouth.
Arsenal pun akan bertemu dengan tim kasta bawah, Oxford United. Newcastle United sendiri akan diuji kekuatannya oleh Sheffield Wednesday.
Hasil Drawing Putaran Ketiga FA Cup
Preston North End v Huddersfield Town
Middlesbrough v Brighton & Hove Albion
Chesterfield v West Bromwich Albion
Manchester City v Chelsea
Charlton Athletic or Stockport County v Walsall
Boreham Wood v Accrington Stanley
Tottenham Hotspur v Portsmouth
Derby County v Barnsley
Hasil Drawing Putaran Ketiga FA Cup
Cardiff City v Leeds United
Brentford v West Ham United
AFC Bournemouth v Burnley
Coventry City v Wrexham
Norwich City v Blackburn Rovers
Aston Villa v Stevenage
Luton Town v Wigan Athletic
Oxford United v Arsenal
Hasil Drawing Putaran Ketiga FA Cup
Fleetwood Town v Queens Park Rangers
Liverpool v Wolverhampton Wanderers
Grimsby Town v Burton Albion
Blackpool v Nottingham Forest
Dagenham & Redbridge or Gillingham v Leicester City
Forest Green Rovers v Birmingham City
Bristol City v Swansea City
Hartlepool United v Stoke City
Hasil Drawing Putaran Ketiga FA Cup
Hull City v Fulham
Crystal Palace v Southampton
Millwall v Sheffield United
Shrewsbury Town v Sunderland
Sheffield Wednesday v Newcastle United
Manchester United v Everton
Reading v Watford
Ipswich Town v Rotherham United
Sumber: The FA Official
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Tertarik Angkut Christian Pulisic dari Chelsea
Liga Inggris 28 November 2022, 18:09 -
Mau Rekrut Ronaldo? Baca Dulu Peringatan Eks Chelsea Ini
Liga Inggris 28 November 2022, 17:00 -
Inter Milan Bakal Perpanjang Masa Peminjaman Romelu Lukaku?
Piala Dunia 26 November 2022, 14:00 -
Chelsea Tikung MU untuk Perburuan Diogo Costa
Piala Dunia 26 November 2022, 07:40 -
Mendadak Laris di Bursa Transfer, Adrien Rabiot Tidak Jamin Bakal Bertahan di Juventus
Liga Italia 26 November 2022, 06:40
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40