Hamann Sarankan Liverpool Rekrut Ashley Cole
Editor Bolanet | 13 Mei 2014 21:52
Masalah utama yang dihadapi The Reds musim ini memang terletak di lini belakang. Mereka kebobolan 50 gol dalam satu musim untuk ajang Premier League, hampir dua kali lipat dari sang juara Manchester City.
Brendan Rodgers nampaknya akan segera mencari amunisi baru untuk menambal lubang di lini belakang. Karena itu Hamann menyarankan Liverpool agar mendatangkan Cole yang kontraknya di akan habis akhir musim ini.
Cole tak sering bermain musim ini tapi saya melihat dia saat melawan Liverpool dan Atletico Madrid dan performanya luar biasa, ujar Hamann kepada talkSPORT.
Dia masih punya kualitas. Andai saya Liverpool atau Tottenham saya akan melakukan segalanya untuk mendapatkannya untuk satu atau dua tahun karena dia masih pemain top.[initial]
(ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Dianggap Buang Kesempatan Jadi Juara EPL
Liga Inggris 12 Mei 2014, 18:28 -
Schurrle: Chelsea Akan Lebih Kuat Musim Depan
Liga Inggris 12 Mei 2014, 18:09 -
Barca Kucurkan 32 Juta Poundsterling Demi David Luiz?
Liga Spanyol 12 Mei 2014, 17:48 -
Blanc Akui Tertarik Datangkan Oscar dan David Luiz
Liga Eropa Lain 12 Mei 2014, 17:37 -
City dan Liverpool Belum Seperkasa Chelsea
Liga Inggris 12 Mei 2014, 16:21
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39