Hamann Prediksi Rooney Tinggalkan Manchester United
Editor Bolanet | 8 Oktober 2015 09:10
Itu adalah keyakinan dari eks , Dietmar Hamann, yang mengatakan Rooney mungkin harus pergi dari Manchester United jika penampilannya tak segera membaik.
Ia harus meningkatkan penampilannya. Klub tidak akan senang jika ia terus seperti ini dan ia juga takkan senang dan Anda harus mengambil keputusan, karena Anda tak bisa mempertahankan pemain dengan gaji seperti Rooney jika ia tak tampil bagus, jelas Hamann pada talkSPORT.
Van Gaal mendukung dirinya, ia sudah melakukan semua yang ia bisa, namun akan ada waktu di mana semua itu berakhir. Mereka punya Juan Mata, yang mampu bermain seperti Rooney.
Jadi mereka sudah punya penggantinya. Mulai sekarang, ini akan jadi waktu yang menentukan. Jika penampilannya tak membaik, ia mungkin harus pindah ke liga yang tak seketat Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kendati Cedera Luke Shaw Tetap Tampil Gaya
Open Play 7 Oktober 2015, 22:40 -
Benitez Tak Pernah Takut Ramos Bakal Hengkang Dari Madrid
Liga Spanyol 7 Oktober 2015, 21:26 -
Mesut Ozil: Target Arsenal Juara Premier League
Liga Inggris 7 Oktober 2015, 20:45 -
Parade 15 Jersey Terbaik di Premier League
Editorial 7 Oktober 2015, 18:58 -
Megah! Orang Ini Buat Replika Old Trafford dari Batang Korek Api
Bolatainment 7 Oktober 2015, 18:47
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39