Hajar Blackburn Lima Gol, Pellegrini Sungkan
Editor Bolanet | 16 Januari 2014 08:49
- Manuel Pellegrini jelas gembira dengan hasil kemenangan 5-0 yang diraih timnya di laga replay babak tiga Piala FA semalam. Namun pelatih asal Chile itu tak lupa memuji penampilan tim yang menjadi lawan mereka, Blackburn Rovers.
Kemenangan City ditentukan oleh dua gol yang dicetak oleh Edin Dzeko dan Alvaro Negredo, serta satu lagi oleh Sergio Aguero.
Saya amat senang, namun saya rasa kualitas kedua tim tak dipisahkan oleh lima gol. Saya rasa kami mengalahkan tim yang amat kuat. Blackburn bermain amat baik di babak pertama, tuturnya pada reporter.
Kami tidak menemukan cukup ruang. Alvaro membuat kami kemudian memiliki banyak kesempatan untuk mencetak gol. Namun saya ulangi sekali lagi, selamat pada Blackburn karena itu tadi merupakan pertandingan yang bagus, pungkas Pellegrini.
Pada babak berikutnya, Manchester City akan menghadapi Watford. [initial]
Kemenangan City ditentukan oleh dua gol yang dicetak oleh Edin Dzeko dan Alvaro Negredo, serta satu lagi oleh Sergio Aguero.
Saya amat senang, namun saya rasa kualitas kedua tim tak dipisahkan oleh lima gol. Saya rasa kami mengalahkan tim yang amat kuat. Blackburn bermain amat baik di babak pertama, tuturnya pada reporter.
Kami tidak menemukan cukup ruang. Alvaro membuat kami kemudian memiliki banyak kesempatan untuk mencetak gol. Namun saya ulangi sekali lagi, selamat pada Blackburn karena itu tadi merupakan pertandingan yang bagus, pungkas Pellegrini.
Pada babak berikutnya, Manchester City akan menghadapi Watford. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pekan Depan, Stevan Jovetic Siap Kembali Beraksi
Liga Inggris 15 Januari 2014, 17:40 -
Unjuk Kekuatan, Kompany Gendong Staff City Keliling Lapangan
Bolatainment 15 Januari 2014, 17:27 -
Jelang Piala FA, Pellegrini Pikirkan Quadruple
Liga Inggris 15 Januari 2014, 16:35 -
Nasri Cedera, Pellegrini Dilanda Kerinduan
Liga Inggris 15 Januari 2014, 16:03 -
City Siapkan Jalan Pensiun untuk Xavi
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 15:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39