Hadapi Liverpool, Tottenham Belum Bisa Turunkan Moura
Rero Rivaldi | 3 Februari 2018 10:00
Bola.net - - Pengalaman Lucas Moura membela klub besar akan menjadi aset besar untuk , menurut Mauricio Pochettino, yang mengaku tak yakin pemain Brasil akan turun di laga Premier League melawan Liverpool akhir pekan ini.
Moura dibeli 25 juta pounds oleh Spurs dari PSG di tenggat bursa transfer Januari.
Kehadiran kompatriot dan sahabatnya, Neymar, di Paris musim ini membuat pemain 25 tahun kesulitan mendapat kesempatan main reguler di bawah asuhan Unai Emery namun ia kini siap menyuntikkan tenaga baru di skuat Tottenham.
Bagi klub, ini adalah kesempatan yang bagus dengan mendatangkannya karena dia bisa memberikan kualitas berbeda di skuat, tutur Pochettino di FFT.
Dia pemain berpengalaman, dengan banyak pengalaman di klub besar seperti PSG. Musim sebelumnya dia mencetak banyak gol. Dia cepat dan bisa berlari dan bekerja sama dengan baik.
Kami berharap dia menjalani adaptasinya dengan cepat, dan tentu saja kami ingin dia membantu tim sesering mungkin.
Pochettino kemudian menambahkan: Hari ini dia ada di Paris untuk menyelesaikan urusan pribadi. Semoga besok dia sudah bisa berlatih bersama tim.
Mungkin dia akan berlatih sendiri untuk mencapai level yang sama dengan rekan setim lainnya. Saya tidak yakin - saya tidak ingin menyebut ya atau tidak - namun saya tak yakin dia akan langsung bisa bermain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Saran Hamann Agar Liverpool Kalahkan Spurs
Liga Inggris 2 Februari 2018, 20:28 -
Prediksi Liverpool vs Tottenham Hotspur 4 Februari 2018
Liga Inggris 2 Februari 2018, 17:00 -
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Tottenham Hotspur
Liga Inggris 2 Februari 2018, 16:59 -
Jelang Lawatan ke Anfield, Kane Beri Liverpool Peringatan
Liga Inggris 2 Februari 2018, 15:30 -
Dikalahkan Spurs, Mourinho Murka Lihat Permainan Martial
Liga Inggris 2 Februari 2018, 14:40
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39