Guus Hiddink Minta Paul Pogba
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 19:24
Pogba sejatinya bukan incaran baru bagi Chelsea. Klub yang berbasis di London ini santer disebut sudah mengajukan tawaran kepada Juventus untuk mendapatkan Pogba pada musim panas lalu.
Hanya saja, kala itu Juventus kukuh untuk tetap mempertahankan gelandang asal Prancis itu.
Untuk memenuhi permintaan Hiddink tersebut, Chelsea, berdasarkan Calciomercato.com, dikabarkan siap mengeluarkan dana hingga 64 juta pounds.
Selain itu, untuk memuluskan saga transfer ini, klub milik taipan minyak Roman Abramovic juga akan memanfaatkan kondisi Juan Cuadrado. Winger Kolombia saat ini sedang dalam masa peminjaman di Juventus, dan kubu Turin berniat untuk mempermanenkan sang pemain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 29 Desember 2015, 23:39
-
Dengan Schneiderlin, MU Lebih Sulit Dikalahkan
Liga Inggris 29 Desember 2015, 22:53 -
Solid Lawan MU, Nevin Sanjung Ivanovic
Liga Inggris 29 Desember 2015, 21:45 -
Schneiderlin: Fans MU Layak dapat Permainan Atraktif
Liga Inggris 29 Desember 2015, 20:22 -
Imbang Lawan Chelsea, Schneiderlin Tak Bisa Tidur
Liga Inggris 29 Desember 2015, 20:09
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39