Guardiola Takut Datangkan Messi ke Manchester City
Mamat | 10 Oktober 2017 14:50
Bola.net - - Bos Manchester City, Josep Guardiola, ragu untuk mencoba mendatangkan bintang , Lionel Messi.
Laporan yang beredar di Spanyol pekan ini mengatakan bahwa Guardiola dan City akan coba menghadirkan Messi dari Barcelona di Januari mendatang dengan berbekal dana 400 juta euro.
Kontrak pemain Argentina kabarnya belum mendapatkan tanda tangan yang bersangkutan, dan hal ini membuat City tertarik dengan kemungkinan untuk menghadirkan sang superstar ke Inggris di 2018 mendatang.
Namun demikian, Diario Gol mengatakan bahwa Guardiola tak terlalu antusias dengan ide tersebut.
Pria Catalan tahu bahwa ia takkan pernah dimaafkan oleh fans Barcelona, jika ia mencoba membantu Messi pergi dari Camp Nou.
Dan Guardiola juga percaya bahwa timnya tak membutuhkan pemain Argentina, mengingat Kevin de Bruyne belakangan ini menunjukkan penampilan istimewa sebagai salah satu pemain nomor 10 terbaik dunia.
Messi sendiri tengah bersiap membela Argentina di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 melawan Ekuador tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bursa Transfer Januari Dibuka, City Akan Langsung Gaet Sergi dari Barca
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 18:51 -
Evans Tak Menyesal Lewatkan Kesempatan ke City
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 15:40 -
Jack Harrison Disarankan Tolak Manchester City
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 13:24 -
Martinez: De Bruyne Gelandang Terbaik di Eropa
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 11:05 -
Insigne: Napoli Tak Perlu Takut Manchester City
Liga Champions 9 Oktober 2017, 09:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39