Guardiola Tak Tahu Kapan Jesus Kembali
Rero Rivaldi | 5 April 2017 09:00
Bola.net - - Josep Guardiola mengaku tak tahu pasti kapan Gabriel Jesus akan kembali bermain membela Manchester City.
Guardiola belum lama ini menyambut pemain Brasil di lapangan latihan, usai eks pemain Palmeiras itu menjalani operasi untuk memulihkan cedera tulang metatarsal yang ia alami.
Bos City itu kemudian berharap Jesus akan bisa memberikan kontribusi sebelum musim kompetisi kali ini berakhir.
Saya tidak tahu tepatnya berapa pekan Gabriel Jesus akan bisa kembali, tutur Guardiola di Goal International.
Awal pekan ini dia baru mulai berlari di atas lapangan. Saya kira pemulihannya memasuki tahap akhir. Semoga dia bisa membantu kami di laga terakhir musim ini.
City diperkirakan akan membeli banyak pemain baru musim depan dan Guardiola memperingatkan para pemainnya untuk berusaha keras demi menjamin karir mereka di klub.
Kami akan berdiskusi dengan Txiki di akhir musim. Perubahan memang perlu. Pemain akan memutuskan sendiri masa depan mereka dengan performa di atas lapangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Akan Korbankan Mangala Demi Jose Gaya
Liga Inggris 4 April 2017, 19:14 -
Ibrahimovic Menyerah Kejar Chelsea
Liga Inggris 4 April 2017, 18:53 -
Ibrahimovic Pede MU Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 4 April 2017, 18:27 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Manchester City
Liga Inggris 4 April 2017, 16:13 -
Prediksi Chelsea vs Manchester City 6 April 2017
Liga Inggris 4 April 2017, 16:10
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39