Guardiola: Saya Ingin Berkarir di Inggris
Editor Bolanet | 16 Januari 2013 06:45
Guardiola jelas menjadi 'komoditas terhangat' dalam bursa transfer jelang berakhirnya masa cuti panjang dirinya. Sejumlah klub seperti Manchester City, , AC Milan, dikabarkan juga telah mengantri guna mendapatkan tanda tangan pria asal Spanyol tersebut.
Setelah terdapat berbagai versi mengenai masa depannya, Guardiola sendiri akhirnya angkat bicara perihal tersebut. Ia pun mengaku bahwa dirinya sangat ingin untuk melanjutkan karirnya di tanah Ratu Elizabeth.
Sebagai pemain, saya tidak bisa mewujudkan mimpi saya bermain di sana. Namun saya berharap, di masa depan, saya akan mendapat tantangan untuk menjadi pelatih dan merasakan pengalaman para pelatih dan juga pemain, tutur Guardiola.
Saya ingin merasakan kemeriahan suporter, suasana, media dan juga gaya bermain para pesepakbola Inggris. Saya selalu merasa bahwa sepakbola Inggris sangat luar biasa. Dukungan bagi tim tuan rumah juga sangat meriah. (mtr/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 15 Januari 2013, 22:54
-
Bayern Tampik Isu Ketertarikan Pada Guardiola
Liga Eropa Lain 15 Januari 2013, 22:00 -
Lampard Tolak Tawaran Besar Klub China
Bola Dunia Lainnya 15 Januari 2013, 20:48 -
Chelsea Pinjamkan Lucas Piazon ke Malaga?
Liga Champions 15 Januari 2013, 19:07 -
Ben Arfa Buka Pintu Untuk Chelsea, Arsenal dan Liverpool
Liga Inggris 15 Januari 2013, 13:15
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10