Guardiola: Kompany Masih Punya Masa Depan di City
Serafin Unus Pasi | 11 Maret 2017 18:30
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola buka suara mengenai masa depan Vincent Kompany di Etihad Stadium. Guardiola menyebut kapten The Citizens ini masih masuk ke dalam rencananya kendati ia minim kontribusi musim ini.
Bek veteran The Citizens ini memang musim ini tidak mampu memberikan kontribusi maksimal bagi timnya. Ia tercatat sering sekali mengalami cedera sehingga ia hanya turun 6 kali untuk membela panji The Citizens musim ini.
Minimnya jam bermain Kompany membuat sejumlah pihak mempertanyakan masa depan bek Timnas Belgia tersebut, namun Guardiola menilai Kompany masih punya masa depan di Manchester City. Saya rasa dia [Kompany] masih memiliki kualitas yang luar biasa, beber Guardiola seperti yang dilansir Soccerway.
Dia mengalami cedera selama tiga minggu terakhir dan ia baru saja kembali ke tim dalam dua atau tiga hari yang lalu. Kami belum melatih aspek taktik karena kami akan menghadapi pertandingan setiap dua setengah atau tiga hari mendatang.
Saya pikir dia [Kompany] bisa segera kembali ke tim. Saya pikir ketika tim ini stabil maka para bek tengah kami juga akan bermain dengan lebih baik, jadi itu semua tergantung kepada setiap pemain kami.
Tentu saja dia akan berguna bagi tim ini. Di dua setengah bulan terakhir ini, ia bisa memberikan bantuan yang besar bagi kami. tutup mantan pelatih Bayern Munchen tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Manajer Terbaik EPL Bulan Februari
Liga Inggris 10 Maret 2017, 19:51 -
Toure Ingin City Tiru Mental Barca dan Madrid
Liga Inggris 10 Maret 2017, 15:40 -
Premier League Bukan Prioritas Joe Hart
Liga Inggris 10 Maret 2017, 12:40 -
Joe Hart Mengaku Tak Dendam pada Guardiola
Liga Inggris 10 Maret 2017, 12:00 -
Navas Tak Pikirkan Masa Depannya di City
Liga Inggris 10 Maret 2017, 11:30
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39