Guardiola: Kompany Belum Siap Mental Untuk Bermain
Editor Bolanet | 22 Oktober 2016 19:30
Kompany sendiri tidak dibawa oleh Pep saat Barcelona dibantai Manchester City 4-0 pada tengah pekan lalu. Hal ini menimbulkan sejumlah pertanyaan dari beberapa pihak karena sang kapten disebut sudah pulih dari cedera beberapa hari sebelumnya.
Pep sendiri tidak membantah bahwa Kompany sudah bisa bermain secara fisik, namun ia menilai secara mental Bek veteran City itu masih belum siap. Saya tidak tahu apa yang terjadi selama dua tahun belakangan ini. Kami sedang mengupayakan agar ia bisa segera pulih dengan tim dokter kami beber Pep kepada Sportsmole.
Pada minggu lalu saya berpikir 'Mungkin Vincent sudah bisa dimainkan sekarang. Dengan karakternya, mungkin ia sudah bisa bermain' namun baru satu hari setelah latihan, ia berkata kepada kami bahwa ia belum siap
Saat ini kondisi mentalnya belum siap untuk bermain setelah cedera yang terus menerus membekapnya selama dua tahun terakhir. Vincent sebenarnya tidak sepenuhnya fit saat menghadapi Barcelona, di mana ia seharusnya berada di bangku cadangan. Namun jelang pertandingan itu ia bilang kepada dokter kami bahwa dia tidak bisa bermain tandas pelatih 46 tahun tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Guardiola Nilai Inter Tak Pantas Menang Atas Southampton
- Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Southampton
- Prediksi Manchester City vs Southampton 23 Oktober 2016
- Head-to-head: Manchester City vs Southampton
- Guardiola Tak Ingin Man City Bermain seperti Barcelona
- Guardiola Sabar Tunggu Cedera Kompany
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tegaskan Tak Akan Ubah Gaya Main di Man City
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:36 -
Meski Dibantai Barca, Wenger Ogah Remehkan Man City
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:17 -
Guardiola Bela Kesalahan Claudio Bravo
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 23:16 -
Guardiola Tegaskan Aguero dan Kompany Masih dalam Rencananya
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 22:22 -
Kritik Pada Guardiola Bermotif Politis
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 20:34
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39