Guardiola Katakan City Musim Ini Lebih Kejam
Rero Rivaldi | 29 September 2017 07:20
Bola.net - - Josep Guardiola mengatakan Manchester City sudah menunjukkan performa yang jauh lebih mengesankan di lini depan, jika dibandingkan dengan musim lalu.
Hal tersebut membuat The Citizens mencatat start apik di awal musim 17/18. Selain memuncaki klasemen Premier League, mereka juga lolos ke babak berikutnya di Piala Liga dan sudah mengemas dua kemenangan di Liga Champions.
City pun tercatat sebagai tim dengan jumlah gol terbanyak di Liga Primer sejauh ini, empat lebih banyak dari kontestan lainnya.
Pria Spanyol percaya bahwa klub sudah menunjukkan kualitas permainan yang jauh lebih baik di sepertiga akhir lapangan, dibanding di musim debutnya.
Jika anda tanya bedanya, maka saya sekarang merasa kapanpun kami menyerang, kami akan mencetak gol. Itulah yang kami rasakan sekarang, tutur Guardiola menurut BBC.
Di masa lalu, musim lalu, kami tidak memiliki itu. Kami menciptakan banyak peluang, namun kami tidak mampu mencetak gol, dan itu sulit.
City akan bermain melawan Chelsea di pertandingan lanjutan Premier League di Stamford Bridge akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gary Neville: Saya Tak Mau Liverpool Jadi Juara EPL
Liga Inggris 28 September 2017, 22:51 -
Gagal ke City, Alexis Sanchez Diledek Para Pemain Arsenal
Liga Inggris 28 September 2017, 16:00 -
Mendy Diprediksi Cuti Sembilan Bulan di City
Liga Inggris 28 September 2017, 14:20 -
Tak Ada Penyerang City yang Kemampuannya Diragukan Guardiola
Liga Inggris 28 September 2017, 13:10 -
Fernaindinho Puas City Terus Perkasa di Eropa
Liga Champions 28 September 2017, 12:20
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39