Guardiola: Kami Layak Dapat Lebih
Serafin Unus Pasi | 6 November 2016 04:10
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola percaya bahwa timnya pantas meraih kemenangan kontra Middlesbrough baru-baru ini. Guardiola menyebut anak asuhnya tampil cemerlang namun sayang dewi Fortuna tidak berpihak pada mereka.
The Citizens kembali gagal mendulang poin penuh pada pertandingan pekan ke 11 EPL kontra Middlesbrough tadi. Sempat unggul berkat gol Sergio Aguero, The Citizens harus puas membawa pulang satu angka setelah Marten De Roon menyamakan kedudukan di masa injury time.
Jika melihat performa anak asuhnya, Pep percaya seharusnya timnya meraih poin penuh pada pertandingan tadi. Saya tidak memiliki penyesalan ataupun rasa sedih karena saya pikir pemain saya pantas mendapatkan kemenangan beber Guardiola kepada Website resmi klub.
Kami membuat banyak sekali peluang sepanjang pertandingan namun sayang peluang tersebut tidak membuat kami menang di beberapa pertandingan terakhir
Di babak kedua kami tidak bermain layaknya kami di babak pertama, namun kami tidak bermain buruk. Mereka hanya punya satu kesempatan dan itu di menit-menit akhir tandas pelatih 46 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Middlesbrough: Skor 1-1
Liga Inggris 5 November 2016, 23:59 -
Karanka Anggap Arsenal Bisa Jadi Pesaing Berat City
Liga Inggris 5 November 2016, 23:20 -
Karanka: Mourinho Lebih Baik dari Pep
Liga Inggris 5 November 2016, 23:00 -
Guardiola Terima Permintaan Maaf Yaya Toure
Liga Inggris 5 November 2016, 16:40 -
Gundogan Tegaskan Belum Keluarkan Kemampuan Terbaiknya
Liga Inggris 5 November 2016, 15:40
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39