Guardiola Janji Tak Akan Remehkan Wolves
Aga Deta | 21 September 2017 08:40
Bola.net - - Manchester City berhasil melenggang ke putaran keempat Carabao Cup setelah mengalahkan West Brom. Pada babak berikutnya, anak asuh Josep Guardiola itu akan berhadapan dengan Wolverhampton Wanderers.
City diyakini tidak akan kesulitan mengatasi perlawanan Wolves mengingat perbedaan kualitas skuat yang mencolok. Meskipun begitu, Guardiola sama sekali tidak mau meremehkan tim yang bermain di Championship tersebut.
Kami akan menghormati Wolves dan kami tahu dari pengalaman melawan Huddersfield musim lalu tapi kami melihat apa yang terjadi di pertandingan pertama jadi kami akan siap, kata Guardiola di situs resmi klub.
Kami hanya senang kami akan bermain di kandang akhirnya.
City sendiri berhasil mengalahkan West Brom dengan skor 2-1 saat berkunjung ke The Hawthorns. Leroy Sane tampil sebagai pahlawan City setelah memborong dua gol dalam pertandingan tersebut.
The Baggies sendiri sempat menyamakan kedudukan lewat aksi Claudio Yacob. Namun, hingga akhir pertandingan mereka tidak mampu menambah gol lagi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yorke Prediksi 3 Tim Ini Jadi Kandidat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 20 September 2017, 14:44 -
Jadi Non Eropa Tertajam di EPL, Aguero Dipuji Legenda MU Ini
Liga Inggris 20 September 2017, 14:23 -
'Bersama Silva, City Pasti Juara EPL'
Liga Inggris 20 September 2017, 12:49 -
Main Mantap, City Ganjar Jesus Kenaikan Gaji
Liga Inggris 20 September 2017, 12:20 -
Optimisme Juara Membuncah di Skuat Manchester City
Liga Inggris 20 September 2017, 11:00
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39